Peran Metode Pembelajaran dan Guru Pendidikan Kristen yang Aktif terhadap Prestasi Akademik dalam Pendidikan Agama Kristen
DOI:
https://doi.org/10.38189/jtk.v3i1.847Keywords:
Metode belajar, Guru, Pendidikan Kristen, Akademik, PrestasiAbstract
Penelitian  ini menbahas peran metode pembelajaran dan keterlibatan guru Pendidikan Agama Kristen dalam meningkatkan prestasi akademik siswa dalam Pendidikan Agama Kristen. Metode pembelajaran memang sangat terbukti dapat meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi. Selain itu, guru yang aktif berperan sebagai fasilitator dan motivator, menciptakan lingkungan belajar yang kondusif, serta membangun hubungan baik dengan siswa. Menggunakan metode kualitatif deskritif maka dapat disimpulkan bahwa adanya penelitian menunjukan bahwa keterlibatan guru dalam proses pembelajaran berpengaruh signitfikan terhadap minat dan prestasi akademik siswa, segingga penting bagi guru untuk terus mengembangkan metode pengajaran yang inovatif. Dengan demikian, sinergi antara metode pembelajaran yang efektif dan peran aktif guru dapat mendorong peningkatan prestasi akademik dalam Pendidikan Agama Kristen.
References
Anitah, Sri, and others. “Strategi Pembelajaran.†Jakarta: Universitas Terbuka 1 (2007).
Beis, Yunita Sarah, Steaven Octavianus, and Dwi Novita Sari. “Analisis Implementasi Strategi Belajar Interaktif Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Kristen.†Regula Fidei: Jurnal Pendidikan Agama Kristen 5, no. 2 (2020): 148–158.
Boiliu, Esti Regina. “Penerapan Model Pembelajaran Dalam Pendidikan Agama Kristen Untuk Meningkatkan Mutu Belajar Peserta Didik.†REAL DIDACHE: Journal of Christian Education 2, no. 1 (2022): 61–72.
Hasugian, Syalam Hendky, and Johanes Waldes Hasugian. “Spiritualitas Pendidik Kristen Dalam Pembentukan Karakter Peserta Didik.†REGULA FIDEI: Jurnal Pendidikan Agama Kristen 6, no. 1 (2021): 24–31.
Imamah, Yuli Habibatul. “Strategi Pembelajaran Aktif Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia.†Jurnal Mubtadiin 7, no. 01 (2021): 175–184.
Legi, Ribka Ester, and Anita Grays Pantow. “Profesionalisme Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa.†Xairete: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani 1, no. 2 (2022): 131–145.
Limbong, Felia, and Yonatan Alex Arifianto. “Strategi Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Menerapkan Model Pembelajaran PAKEM.†TELEIOS: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 2, no. 1 (2022): 41–51.
Marampa, Elieser R. “Peran Orangtua Dan Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Membentuk Karakter Kerohanian Peserta Didik.†SESAWI: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen 2, no. 2 (2021): 100–115.
Natali, Elsha Cornelia, and Andrias Pujiono. “Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Pakem Terhadap Motivasi Belajar Pendidikan Agama Kristen.†Journal of Learning & Evaluation Education 1, no. 1 (2022): 35–43.
Oci, Markus. “Strategi Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen.†Sanctum Domine: Jurnal Teologi 2, no. 1 (2015): 143–160.
Pandie, Remegises Danial Yohanis, Yunardi Kristian Zega, Desetina Harefa, Stefanus Meo Nekin, Rini Sumanti Sapalakkai, and Selvyen Sophia. “Implementasi Teori Belajar Konstruktivisme Bagi Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen Di Sekolah.†REAL DIDACHE: Journal of Christian Education 2, no. 1 (2022): 15–29.
Politon, Ventje Andri. “Strategi Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Mempersiapkan Peserta Didik Menghadapi Ujian Semester.†Harati: Jurnal Pendidikan Kristen 2, no. 1 (2022): 58–72.
Rangga, Herkulanus, Yonatan Alex Arifianto, and Reni Triposa. “Starategi Meningkatkan Mutu Pendidikan Dan Gaya Mengajar Guru Pendidikan Agama Kristen Di Kurikulum Merdeka.†Matheteuo: Religious Studies 3, no. 2 (2023): 116–124.
Rosyidi, Agus Mukhtar. “Model Dan Strategi Pembelajaran Diklat.†Andragogi 5, no. 1 (2017): 100–111.
Rungkat, Nova Jelly, Noh Ibrahim Boiliu, Djoys Aneke Rantung, and Pricylia Elviera Rondo. “Hubungan Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen Dengan Teknologi Pendidikan.†Te Deum (Jurnal Teologi dan Pengembangan Pelayanan) 11, no. 2 (2022): 279–297.
Sagala, Junaidy Alexander. “Strategi Guru Dalam Meningkatkan Minat Siswa Untuk Mengikuti Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen.†Journal of International Multidisciplinary Research 1, no. 2 (2023): 1159–1175.
Santoso, Kristian Adi, and Mikha Agus Widiyanto. “Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Pendidikan Agama Kristen.†Journal of Learning & Evaluation Education 1, no. 1 (2022): 28–34.
Setiyowati, Ester Putri, and Yonatan Alex Arifianto. “Hubungan Kompetensi Pedagogik Guru Dan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Kristen.†SIKIP: Jurnal Pendidikan Agama Kristen 1, no. 2 (2020): 78–95.
Sidabutar, Jessica Laura. “Pengaruh Model Pakem Terhadap Hasil Belajar Siswa Pendidikan Agama Kristen.†Voice of HAMI: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 2, no. 1 (2019): 15–31.
Sitompul, Baginda. “Kualifikasi Akademik Dan Kompetensi Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Pembelajaran.†EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran 2, no. 2 (2021): 323–332.
Telaumbanua, Arozatulo. “Kreativitas Guru Pendidikan Agama Kristen Meningkatkan Prestasi Siswa.†SIKIP: Jurnal Pendidikan Agama Kristen 1, no. 2 (2020): 115–129.
Utomo, Bimo Setyo. “(R) Evolusi Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Mentransformasi Kehidupan Siswa.†DUNAMIS: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani 1, no. 2 (2017): 102–116.
Wati, Hani Martha Puji Setia, Reni Triposa, and Roida Purba. “Peran Guru PAK Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Masa New Normal.†Veritas Lux Mea (Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen) 3, no. 1 (2021): 25–34.
Widiyanto, Mikha Agus, and Andreas Fernando. “Pengaruh Kompetensi Profesional Guru Terhadap Minat Belajar Pendidikan Agama Kristen Siswa.†Davar: Jurnal Teologi 1, no. 1 (2020): 65–73.